Monday, April 23, 2012

Cara membuat form kirim pesan email


Posted by: Bloggertrik // 5:53 AM | Kategori: trik blog
Cara membuat form kirim email
Ada yang kurang rasanya jika blog yang kita kelola tidak terdapat halaman contact us, di dalam halaman contact us tersebut alangkah baiknya diberikan form kirim pesan email agar visitor yang ingin memberikan kritik, saran, dan pertanyaan langsung bisa mengirimkannya langsung dari halaman contact us tersebut.

Berikut ini kode html untuk membuat form kirim pesan email




<form action="mailto:masncop@yahoo.com" method="post" enctype="text/plain">
Name:<input type="text" name="nama" value="Nama" size="20" />
Email:<input type="text" name="mail" value="email" size="20" />
Pesan:<input type="text" name="pesan" value="ISi pesan di sini" size="55" />
<input type="submit" value="Kirim" /><input type="reset" value="Batal" />
</form>


Tampilannya jika sudah diterapkan akan menjadi seperti di bawah ini

Name:
Email:
Pesan:



anda hanya mengganti kode masncop@yahoo.com dengan email anda yang akan dipakai untuk menerima kritik, saran, dan pertanyaan dari visitor.
Pada toko online form email ini bisa digunakan untuk piranti pesan order barang.
Cara membuat form kirim pesan email
Cara membuat form kirim pesan email Bloggertrik
By:
Published:
Rating Artikel : 5 rates
Jumlah Voting : 160 Orang Total time:

Link Url: http://bloggertrik.blogspot.com/2012/04/cara-membuat-form-kirim-pesan-email.html